Lumbung biomassa

Guguran daun kering dikumpulkan, ditumpuk dalam sangkar. Sangkar berupa silinder terbuat dari rangka dan kasa, diamater 1 m, tinggi 1,5 m. Setelah 3 tahun mulai dapat dipanen, hasil berupa mikrobia bermanfaat, untuk diperbanyak dan diberikan ke tanah-tanah pertanian.


Mengatasi keracunan Fero pada tanah sawah

1. Minapadi: membuat parit dalam atau kolam adalah salah satu alternatif mengatasi sawah yang memiliki drainase buruk.

2. Kolam parit: untuk lahan yang sering keracunan fero karena posisi di cekungan, lakukan pengatusan dengan bijak, airnya dikumpulkan dalam kolam, saat kering air tersebut dapat digunakan kembali.

3. Kolam + Mangrove : menuju sistem pertanian organik di lahan rawa dengan hutan (pohon herbal, penghasil pestisida botani).